banner 728x250

Pakubuwono XIV silaturahmi ke Ponorogo

banner 120x600
banner 468x60

Foto : Prokopim / Pakubuwono XIV kunjungan silaturahmi ke Ponorogo

​PONOROGO MAKNAJATIM – Keraton Kasunanan Surakarta,diwakili oleh Pakubuwono XIV bersama Ratu Ageng, melakukan kunjungan silaturahmi ke Ponorogo pada Kamis, 26 Desember 2025.

banner 325x300

​Mereka disambut hangat oleh Plt. Bupati Ponorogo, Bunda Lisdyarita, di Pringgitan rumah Dinas Bupati.

​Tujuan kunjungan Keraton Kasunanan Surakarta ini untuk mempererat persaudaraan dan hubungan historis yang sudah terjalin sejak lama.

Dengan membuka peluang kolaborasi di berbagai sektor untuk memberikan manfaat bagi masyarakat luas.

​Lebih lanjut hubungan historis menurut Pakubuwono XIV, Ponorogo memiliki hubungan yang sangat erat dengan Keraton Kasunanan Surakarta.

​Para pujangga dari Ponorogo, khususnya dari Pesantren Tegalsari, memiliki peran besar dalam menyebarkan ilmu kepada putra-putra terbaik Keraton Surakarta di masa lalu.

​Hubungan ini merupakan bagian dari persaudaraan antara Keraton Kasunanan Surakarta dan Ponorogo yang tidak lepas dari Mataram.

​Kerja sama terus berlanjut hingga masa kini, termasuk dalam penanganan pandemi Covid-19 pada tahun 2020 (program vaksinasi dan kegiatan lainnya).

Sementara itu Plt. Bupati Ponorogo memanfaatkan pertemuan ini untuk membahas dan membuka peluang kerja sama yang lebih luas, seperti
​Investasi pembangunan​pengembangan pariwisata dan kebudayaan.

​Penguatan sektor ekonomi lainnya (seperti peternakan, pariwisata, hingga pengembangan hotel berbintang).

​Ditambahkan dengan terjalinnya relasi dan kerja sama yang konkret di masa depan agar Ponorogo bisa bangkit dan berkembang lebih baik lagi.” tutupnya.

Editor : Dahono

banner 325x300

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *